Text
Perencanaan Persimpangan Sebidang Bundaran Adipura Kecamatan Tarogog Kaler Kabupaten Garut
Maksud Penelitian adalah untuk merencanakan diameter bundaran berikut dengan elemen bundaran seperti diameter pulau pusat, lebar apron truk, lebar jalur lingkar, dan pulau pemisah pada lengan pendekat dengan tujuan memperlancar arus lalulintas dan memberikan keamanan bagi pengendara khususnya bagi kendaraan besar yang melintas. Penelitian ini dilakukan di bundaran adipura Garut dengan batasan 100 meter dari bundaran keluar lengan pendekat. Berdasarkan survei yang telah dilakukan, jumlah kendaraan dan pada hari minggu adalah 8041.
S17.8637 | 001.4 FER p | My Library (Rak 9) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain