Text
Perancangan sistem informasi DSP ( Dana Sumbangan Pembangunan) di SMK Informatika Garut
Pada aplikasi dilapangan khususnya pada transaksi pembayaran dana sumbangan pembangunan (DSP) sering mengalami beberapa kendala yakni sering adanya tumpukan berkas, dan laporan berkas transaksi yang kurang cepat setiap melakukan transaksi dikarenakan transaksi yang banyak sehingga mengakibatkan siswa/pegawai sering menunggu.
KP13.7077 | 001.4 MSL p | My Library (Rak 4) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain