Text
Penerapan Conjoint Analysis Untuk Mengetahu Preferensi Dominan Masyarakat Pengguna Transportasi Online
perkembangan teknologi yang semakin pesat saat ini,berpengaruh terhadap semua aspek kehidupan contohnya pada industri jasa transportasi.hasil penelitian menunjukan bahwa kombinasi yang paling disukai oleh keseluruhan responden dari jasa transportasi online adalah kecepatan menjemput dari atribut pelayanan,jarak yang disukai adalah 6 km- 10 km, tarif yang disukai adalah rp.8000- rp.12.000 dan fasilitas yang disukai adalah adanya atribut berkendara.
sementara itu, untuk urutan nilai kepentingan relatif adalah tarif (31,798%),pelayanan (30,197%),jarak(29,254%)dan fasilitas (8,751%).
S20.9945(842) | 001.4 NUR p | My Library (rak 7) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain