Text
Rancang Bangun Aplikasi Pengolaan Data Invertaris Barang Di Dinas Pariwisata Dan Kebudayaan Garut
dinas pariwisata dan kebudayaan garut merupakan salah satu lembaga pemerintahan yang bergerak di bidang pelestarian serta pemberdayaan pariwisata dan kebudayaan yang ada di kabupaten garut.berdasarkan penelitian yang di lakukan maka dapat di simpulkan penelitian ini menghasilkan aplikasi yang di butuhkan di dinas pariwisata dan kebudayaan garut yaitu aplikasi pengelolaan data inventaris barang.
KP20.10140 | 001.4 SAR r | My Library (rak 7) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain